Mengenal Zaharie Ahmad Shah, Pilot yang Dituduh Jatuhkan Malaysia Airlines MH370

Nadilla Syabriya, Jurnalis
Senin 19 Desember 2022 14:48 WIB
Kapten Zaharie Ahmad Shah. (Foto: YouTube)
Share :

Diketahui bahwa Zaharie telah menikah dan memiliki tiga orang anak anak. Setelah hilangnya pesawat, muncul desas-desus yang mengklaim bahwa istrinya telah pindah dari rumah mereka.

Kopilot pada pesawat nahas itu bernama Farid Abdul Hamid. Penerbangan tersebut adalah pengalaman pertamanya menerbangkan Boeing 777 sebagai first officer.

Farid pernah terbang lima kali sebelumnya dengan “pemeriksa kopilot” yang mengawasinya. Dia juga telah memiliki pengalaman 2.763 jam menerbangkan jet lain sebelum pindah ke pesawat yang lebih besar.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya