Berdasar Litbang Kompas, TGB Zainul Majdi : Trennya Partai Perindo Bagus!

Tim Okezone, Jurnalis
Rabu 22 Februari 2023 07:15 WIB
Ketua Harian Nasional DPP Partai Perindo TGB Zainul Majdi (Foto : MPI/Partai Perindo)
Share :

Untuk diketahui, jajak pendapat dari Kompas ini berlangsung pada 25 Januari hingga 4 Februari 2023, diikuti oleh 1.202 responden yang diambil dari 38 provinsi di Indonesia.

Survei berlangsung melalui wawancara tatap muka, sedangkan sampel dipilih secara acak menggunakan sistematis bertingkat.

Menggunakan metode itu memiliki kepercayaan publik 95 persen, dengan margin of error kurang lebih 2,83 persen.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya