Resmi Menjanda, Ini Sosok Bupati Purwakarta Cantik Neng Anne

Didin Jalaludin, Jurnalis
Rabu 22 Februari 2023 16:54 WIB
Neng Anne/Tangkapan layar media sosial
Share :

Selama menjabat sebagai bupati, Neng Anne terkenal dengan keramah tamahnannya. Namun dibalik senyum ramahnya, Neng Anne saat ini mendadak menjadi perbincangan setelah dikabarkan melayangkan gugatan cerai terhadap suaminya di Pengadilan Agama Kabupaten Purwakarta pada Senin 19 September 2022.

Hingga akhirnya pada Rabu, 22 Februari 2023, Neng Anne resmi bercerai. Majelis hakim Pengadilan Agama Kabupaten Purwakarta memutuskan mengabulkan gugatan cerai Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika terhadap suaminya Dedi Mulyadi.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya