Saat Rumah Sepi, Seorang Ayah Tega Perkosa Anak Tirinya

Dede Febriansyah, Jurnalis
Rabu 15 Maret 2023 02:01 WIB
Ilustrasi (Foto: Dok Okezone)
Share :

Aksi bejat terlapor SD terbongkar setelah korban NA menceritakan kejadian yang dialaminya kepada ibunya, EM. Laporan korban dengan Nomor Laporan LP/B/576/III/2023/SPKT/POLRESTABES PALEMBANG POLDA SUMATERA SELATAN tentang perlindungan anak, sudah diterima oleh pihak SPKT Polrestabes Palembang.

Saat ini, laporannya sudah dalam penyelidikan unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Palembang.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya