Padamkan Karhutla Rohul, 2 Helikopter dan Alat Berat Diterjunkan

Banda Haruddin Tanjung, Jurnalis
Kamis 22 Juni 2023 12:47 WIB
Karhutla di Rokan Hulu (Foto: istimewa/Okezone)
Share :

Untuk menjegah api meluas ke Rohul, Tim juga melakukan upaya pemutusan kepala api dengan cara membuat kanal bloking (parit) sepanjang 721 meter. Dijelaskannya bahwa api sulit dipadamkan karena kedalaman gambut di lokasi yang terbakar.

 BACA JUGA:

"Memang agak sulit memadamkannya, sebab lahan yang terbakar jenis gambut kering yang kedalamannya sekitar 10 meter," kata Budi.

 BACA JUGA:

Selama upaya pemadaman, pihak darat terus melakukan komunikasi tim udara untuk membantu pemadaman dengan water bombing. Dimana ada dua helikopter dikerahkan selama pemadaman di lokasi.

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya