Kunjungi Ponpes Miftahul Huda Tasikmalaya, Mahfud MD Disambut Hangat

Syifa Fauziah, Jurnalis
Jum'at 15 Desember 2023 19:58 WIB
Mahfud MD. (Ist)
Share :

Selain Mahfud MD, Capres Prabowo Subianto juga sempat mendatangi ponpesnya beberapa hari sebelumnya. Kiai Asep mengatakan pesantren memang sepatutnya menerima siapapun tamu yang hadir.

“Siapa pun tamunya, kita terima, kami tidak mungkin menolak yang hendak berkunjung,” tutur Kiai Asep.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya