Kapan Arab Saudi Tentukan Awal Puasa Ramadhan?

Ludwina Andhara Herawati, Jurnalis
Rabu 06 Maret 2024 17:33 WIB
Kapan Arab Saudi tentukan awal puasa rmadhan? (Foto: Ilusrarsi/ The Hindustan Times)
Share :

Melansir Al Jazeera, supaya bulan dapat terlihat, bulan sabit harus terbenam setelah matahari. Hal ini memungkinkan langit menjadi cukup gelap untuk melihat potongan kecil bulan baru.

Setelah matahari terbenam, pengamat bulan menghadap ke barat, dengan pandangan jelas ke cakrawala untuk mencari bulan baru.

Di Arab Saudi, kesaksian orang-orang yang melihat bulan dicatat dan Pengadilan Tinggi memutuskan kapan Ramadhan harus dimulai.

Umat ​​​​Muslim percaya bahwa Ramadhan adalah bulan di mana ayat-ayat pertama Al- Quran diturunkan kepada Nabi Muhammad lebih dari 1.400 tahun yang lalu.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya