Terlibat Narkoba, Selebgram Chandrika Chika Cs Direhabilitasi Tiga Bulan

Ari Sandita Murti, Jurnalis
Jum'at 26 April 2024 11:28 WIB
Chandrika Chika. (Foto: IG chndrika_)
Share :

"Paling lama 3 bulan," tuturnya.

 BACA JUGA:

Adapun selebgram Chandrika Chika Cs diciduk polisi lantaran melakukan dugaan penyalahgunaan narkoba hingga akhirnya mereka ditetapkan sebagi tersangka. Mereka diciduk lantaran mengisap rokok elektrik yang mengandung liquid rasa ganja.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya