Prajurit TNI AL Pukul Sopir Catering, Danpuspom TNI: Sudah Kita Tindaklanjuti!

Muhammad Refi Sandi, Jurnalis
Kamis 02 Mei 2024 10:37 WIB
Oknum TNI AL Pukul Sopir/Tangkapan layar media sosial
Share :

 Sebelumnya, peristiwa pemukulan oknum anggota TNI AL di Cileungsi ini sempat viral di media sosial.

Dalam keterangan tertulis Dispenal menyampaikan bahwa telah dilaksanakan mediasi antara personel TNI AL dan Supir Mobil Catering yang terlibat percekcokan di wilayah Cilengsi.

Dalam pernyataan publik, pengendara pikap bernama Afif membenarkan bahwa pada hari Senin, tanggal 29 April 2024 sekitar pukul 15.15 WIB di daerah Cileungsi, telah terjadi pemukulan oleh Kopka Khairul Anam kepada dirinya dikarenakan menyalip Mobil Kopka Khairul dengan jarak yang cukup dekat.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya