Daftar Lengkap Nama dan Nomor Urut Paslon Pilkada 2024 Tingkat Provinsi

Khafid Mardiyansyah, Jurnalis
Selasa 24 September 2024 07:58 WIB
Ilustrasi
Share :

JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) di seluruh Indonesia telah melakukan pengundian nomor urut untuk Pilkada Serentak 2024 pada Senin 23 September 2024.

Sebanyak 38 Pilkada 2024 tingkat provinsi telah selesai dilakukan pengundian nomor urut. Berikut daftar lengkapnya:

1. Pilgub Aceh

Nomor Urut 1: Bustami Hamzah - Fadhil Rahmi
Nomor Urut 2: Muzakir Manaf - Fadhullah

2. Pilgub Sumatera Utara

Nomor Urut 1: Bobby Nasution - Surya
Nomor Urut 2: Edy Rahmayadi - Hasan Basri Sagala

3. Pilgub Sumatera Barat

Nomor Urut 1: Mahyeldi - Vasko Ruseimy
Nomor Urut 2: Epyardu Asda - Ekos Albar

4. Pilgub Riau

Nomor Urut 1: Abdul Wahid - S.F Hariyanto
Nomor Urut 2: Muhammad Nasir - Muhammad Wardan
Nomor Urut 3: Syamsuar - Mawardi M Saleh

5. Pilgub Kepulauan Riau

Nomor Urut 1: Ansar Ahmad - Nyanyang Haris Pratamura
Nomor Urut 2: Muhammad Rudi - Aunur Rafiq

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya