Debat Perdana Pilgub Jakarta, RIDO Bakal Sampaikan Visi Misi yang Disusun dari Harapan Rakyat

Achmad Al Fiqri, Jurnalis
Minggu 06 Oktober 2024 18:56 WIB
Ahmad Riza Patria (Foto: MPI)
Share :

"Dan program ide gagasan yang selama ini disusun dibuat berdasarkan harapan, masukan dari seluruh warga nanti akan disampaikan," tutur Riza.

"Jadi Bang Ridwan dan Mas Suwsono dalam menyusun visi misi program selalu saja mendapat masukan atas aspirasi, harapan, dan keinginan warga Jakarta," tandasnya.
 

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya