"Iya, benar telah terjadi penembakan, untuk kasusnya masih tahap penyelidikan, perkembangan akan disampaikan," kata Dwi Jumat (22/11/2024).
Namun Dwi belum merincikan peristiwa penembakan tersebut. Kasus tersebut kini ditangani Polda Sumbar.
(Fahmi Firdaus )