Istana Benarkan Ketum Parpol Koalisi Ikut Makan Siang Bareng Erdogan di Istana Bogor

Raka Dwi Novianto, Jurnalis
Rabu 12 Februari 2025 21:13 WIB
Presiden Prabowo Subianto dan Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan (Foto: Dok/Raka Dwi)
Share :

Sebagai penutup, Presiden Prabowo menyampaikan bahwa kunjungan Presiden Erdoğan ini menjadi langkah konkret dalam memperkuat kemitraan strategis kedua negara. Hal ini juga menjadi momentum sejarah menuju 100 tahun kemitraan Indonesia dan Turkiye. 

“Saya sangat gembira bahwa kunjungan ini sangat produktif, kunjungan Presiden Erdoğan adalah babak baru dalam kemitraan strategis kita, dan akan menjadi momentum sejarah menuju 100 tahun kemitraan Indonesia dan Turkiye di tahun 2050,” tandasnya.

Sementara itu, Presiden Erdoğan dalam keterangannya mengatakan bahwa pertemuan hari ini membahas lebih detail kemitraan strategis Indonesia-Turkiye yang telah terjalin pada tahun 2011. Presiden Erdoğan berharap pertemuan hari ini dapat memberikan dampak positif dan kebaikan bagi kedua negara. 

“Segala kesepakatan diskusi yang telah kita lakukan bersama saya berharap semoga menjadi perantara bagi banyak kebaikan,” ucap Erdoğan. 
 

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya