Polisi Belum Bisa Pastikan Penyebab Tewasnya Satu Keluarga di Tanjung Priok

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Sabtu 03 Januari 2026 03:15 WIB
Lokasi satu keluarga tewas di Tanjung Priok (foto: Okezone)
Share :

Onkoseno mengungkapkan, bahwa sejauh ini pihaknya telah memeriksa sejumlah saksi. Dari enam saksi yang diperiksa, empat di antaranya merupakan tetangga korban.

“Adapun saksi-saksi ada empat orang yang berstatus sebagai tetangga korban. Saat ini keterangan mereka juga masih kami dalami,” ujar Onkoseno.

Sementara dua saksi lainnya adalah orang yang memang sehari-hari tinggal bersama para korban.

“Dua orang lagi memang satu rumah dengan korban. Namun, saat kejadian, salah satunya baru saja pulang dari bekerja, dan satunya berada di rumah tersebut. Keduanya saat ini juga sedang kami mintai keterangan,” pungkasnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya