Tragedi Berdarah 7 Januari: Konvoi Bung Karno Dilempar Granat

Fahmi Firdaus , Jurnalis
Rabu 07 Januari 2026 04:00 WIB
Bung Karno menolong wanita pingsan akibat berdesakan saat menyambut kedatangannya pada 1950-an/ist
Share :

Belakangan baru diketahui, pelaku pelemparan granat tersebut diketahui adalah Serma Marcus Latuperissa dan Ida Bagus Surya Tenaya. Kedua pelaku dijatuhi hukuman mati.

Upaya pembunuhan terhadap Soekarno melalui pelemparan granat, bukan hanya sekali. Pada 30 November 1957, Soekarno mengunjungi Perguruan Cikini di Jalan Cikini Nomor 76, Jakarta Pusat.

Bung Karno datang dalam rangka menghadiri perayaan ulang tahun ke-15 di sekolah tempat bersekolah putra-putrinya.

Granat tiba-tiba meledak di tengah pesta penyambutan presiden. Sembilan orang tewas, 100 orang terluka, termasuk pengawal presiden. Soekarno beserta putra-putrinya selamat.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya