Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Gandeng KPAI, Polisi Sidak Jajanan Mirip Kondom

Djamhari , Jurnalis-Senin, 25 Januari 2016 |15:26 WIB
Gandeng KPAI, Polisi Sidak Jajanan Mirip Kondom
Jajanan Anak Mirip Kondom (Foto: Ist)
A
A
A

Ditambahkan Kasubag Humas Polresta Bekasi Kota, Iptu Puji Astuti, pihaknya bakal menindaklanjuti laporan warga terkait temuan jajanan mirip kondom pada 30 Desember lalu.

"Anggota sudah mendatangi warung penjual mainan itu di dua lokasi di warung kecil Jalan Gayor Pekayon dan Pasar Pagi Pekayon," tambah Puji.

Menurut Puji, dari dua penjual mainan itu hasil keterangan keduanya mengakui apabila tidak pernah tahu isi dari mainan yang mereka jual. Melainkan, mereka hanya menjualnya.

Adapun keterangan saksi penjual mainan yang ada di Pasar Pagi Pekayon, kata Puji, penjual atasnama Sugeng membelinya dari distributor makanan kecil yang lewat tokonya. Dan saat itu pertama kali ia membeli barang tersebut.

"Keterangan saksi distributor keliling saat dia beli mainan itu sudah tidak pernah lagi muncul ke tokonya," kata Puji.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement