Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

KISAH: Shirdi Sai Baba, Pemimpin Spiritual yang Dihormati Masyarakat India

Rufki Ade Vinanda , Jurnalis-Kamis, 27 April 2017 |08:00 WIB
KISAH: Shirdi Sai Baba, Pemimpin Spiritual yang Dihormati Masyarakat India
Shirdi Sai Baba. (Foto: The Vintage News)
A
A
A

Menggabungkan ajaran Islam dan Hindu, di masjid Sai juga menjaga sebuah api suci dan memberikan abu suci kepada orang-orang yang membutuhkan. Abu ini disebut "Udi" atau "Vibhuti" dan dipercaya memiliki kekuatan penyembuhan yang luar biasa. Tindakan Sai itu membuat banyak orang yang kemudian menganggapnya sebagai orang suci.

(Foto: The Vintage News)

Murid Sai mengklaim bahwa gurunya melakukan banyak mukjizat seperti eksorsisme, materialisasi, membaca pikiran dan menyembuhkan penyakit yang sebelumnya tidak dapat disembuhkan.

Di abad ke-19, filosofinya menjadi sebuah gerakan tersebar di seluruh India. Selama bertahun-tahun, diyakini bahwa reinkarnasi Shirdi Sai Baba adalah guru yang wajib dihormati di India. Satya Sai Baba yang merupakan pengganti Sai meninggal pada 24 April 2011. Satya Sai Baba mengklaim bahwa akan ada reinkarnasi lagi di tahun-tahun mendatang dan akan dijuluki sebagai Prema Sai Baba. (rav)

(Rifa Nadia Nurfuadah)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement