Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Peringati Kekalahan di Perang Dunia II, PM Jepang Beri Persembahan ke Kuil Yasukuni

Peringati Kekalahan di Perang Dunia II, PM Jepang Beri Persembahan ke Kuil Yasukuni
PM Jepang Shinzo Abe. (Foto: Reuters)
A
A
A

TOKYO - Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe mengirim persembahan ritual ke kuil Yasukuni. Kegiatan ini dilakukan Abe untuk memperingati kekalahan Jepang dalam Perang Dunia II.

Kunjungan beberapa waktu lampau oleh para pemimpin Jepang ke kuil Yasukuni telah membuat marah Beijing dan Seoul. Pasalnya, kunjungan Abe menjadi bentuk penghormatan kepada 14 pemimpin Jepang yang dihukum oleh pengadilan Sekutu sebagai penjahat perang, bersamaan dengan kematian yang terjadi pada perang lainnya.

BACA JUGA: Jepang Peringati 72 Tahun Penyerahan Diri Pada Perang Dunia II

 

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement