Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Ini 3 Calon Deputi Penindakan KPK yang Lolos Seleksi Tahap Akhir

Arie Dwi Satrio , Jurnalis-Selasa, 27 Maret 2018 |11:06 WIB
Ini 3 Calon Deputi Penindakan KPK yang Lolos Seleksi Tahap Akhir
Juru Bicara KPK Febri Diansyah (Arie/Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Febri Diansyah mengatakan, ada tiga calon Deputi Penindakan yang lolos tes wawancara dengan ‎pimpinan lembaga antirasuah. Ketiganya akan memasuki tes tahap akhir untuk mengisi jabatan yang ditinggalkan Heru Winarko.

Ketiga calon Deputi Penindakan KPK tersebut yakni, Brigjen Firli yang masih menjabat Kapolda Nusa Tenggara Barat (NTB). Dua lagi dari Korps Adhyaksa yaitu, Wisnu Baroto (mantan Jaksa Penuntut Umum KPK) dan Witono (mantan Kepala Kejaksaan Negeri Malang).

"Senin, 26 Maret 2018 telah dilakukan wawancara oleh pimpinan KPK terhadap tiga calon Deputi Bidang Penindakan KPK yaitu, Firli, Wisnu Baroto, dan Witono," kata Febri, Selasa (27/3/2018).

Sebelumnya, ketiga orang tersebut telah melakukan serangkaian seleksi bersama dengan calon lainnya. Proses seleksi pertama dilakukan oleh tim independen dan eksternal.

"Wawancara dengan pimpinan KPK dilakukan proses seleksi dilakukan secara bertahap oleh lembaga independen atau eksternal," terangnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement