Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Sulit Ditembus, 6 Desa di Donggala Ini Masih Belum Tersentuh Bantuan

Puteranegara Batubara , Jurnalis-Sabtu, 06 Oktober 2018 |03:31 WIB
Sulit Ditembus, 6 Desa di Donggala Ini Masih Belum Tersentuh Bantuan
Foto: Istimewa
A
A
A

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat hingga H+7 atau Jumat (5/10), jumlah korban meninggal yang berhasil ditemukan sebanyak 1.571 orang.

Foto: Basarnas

"1.571 korban meninggal dunia. Perinciannya 144 di Donggala, 1.351 di Palu, 62 di Sigi, 12 di Moutoung dan 1 orang di Pasang Kayu," ujar Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho di Kantor Pusat BNPB.

Sementara itu, BNPB juga menerima laporan sebanyak 2.549 orang mengalami luka berat dan masih menjalani perawatan di rumah sakit.

(Qur'anul Hidayat)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement