Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Sulawesi Utara Targetkan 80% Suara bagi Kemenangan Jokowi-Ma'ruf

Hantoro , Jurnalis-Senin, 12 November 2018 |14:26 WIB
Sulawesi Utara Targetkan 80% Suara bagi Kemenangan Jokowi-Ma'ruf
TKD Jokowi-Ma'ruf Amin di Sulawesi Utara. (Foto: Ist)
A
A
A

"Pelantikan ini punya makna bila bersatu padu melepaskan perbedaan masing-masing dan punya satu tekad kuat untuk turun ke bawah seperti yang dilakukan Pak Jokowi yang menyatu dengan rakyat," ujar Hasto.

Ia menyebutkan, TKN percaya kesatupaduan partai, relawan, dan tokoh menuju langkah konkret kemenangan.

"Komitmen turun ke bawah sembilan parpol menjadi kekuatan teritorial yang tidak tertandingi. Kekuatan grass root yang mendatangi rakyat bersama relawan. Ini akan memperkuat optimisme pemenangan Jokowi-Maruf," tambah Hasto.

(Hantoro)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement