Jasanya dikenang sebagai salah satu pahlawan Indonesia yang kerap memperjiangkan hak pendidikan bagi bangsanya ketika Indonesia dijajah oleh Belanda.
2. Jalan Tol Cipularang Resmi Dibuka

Jalan Tol Cipularang atau Cikampek, Purwakarta dan Padalarang resmi beroperasi pada 26 Apeil 2005. Untuk pertama kalinya jalur bebas hambatan ini dibuka untuk masyarakat umum.
Jalur ini merupakan menghubungkan Kabupaten Purwakarta dan Bandung. Sehingga, dengan melewati jalan ini, akan semakin menghemat waktu tempuh apabila menuju Kota Kembang.