Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

3 Orang Tewas Puluhan Tertimbun Imbas Bangunan Runtuh di Kamboja

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Sabtu, 22 Juni 2019 |15:22 WIB
3 Orang Tewas Puluhan Tertimbun Imbas Bangunan Runtuh di Kamboja
Ekskavator mengangkat puing bangunan mencari korban terperangkap di Kamboja. Foto/AFP
A
A
A

PHNOM PENH - Setidaknya tiga orang tewas dan puluhan lainnya tertimbun ketika sebuah bangunan yang sedang dibangun ambruk di sebuah resor pantai di Kamboja pada Sabtu (22/6/2019).

Bangunan tujuh lantai di kota pantai Sihanoukville, yang dimiliki oleh perusahaan Cina, runtuh saat para pekerja masih berada di dalam.

"Kami telah mengeluarkan satu mayat dan kami melihat dua mayat lagi masih terjebak di antara puing-puing," kata Yun Min, gubernur provinsi Preah Sihanouk mengutip AFP, menambahkan 13 orang terluka.

Foto-foto di lokasi menunjukkan ekskavator yang menggali puing-puing untuk mencari pekerja yang diduga masih terperangkap di dalam bangunan.

Foto/EPA

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement