Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Sudah Lolos Seleksi, 3 Capim KPK Ini Malah Dapat 0 Suara di DPR

Sarah Hutagaol , Jurnalis-Jum'at, 13 September 2019 |02:10 WIB
Sudah Lolos Seleksi, 3 Capim KPK Ini Malah Dapat 0 Suara di DPR
Fit and proper tes capim KPK di Komisi III DPR (Okezone.com/Arie)
A
A
A

I Nyoman Wara adalah auditor utama investigas Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Ia terlibat dalam mengaudit kerugian negara sejumlah kasus korupsi besar dan meraih beberapa penghargaan.

Sedangkan Roby Arya Brata menambah daftar panjang kegagalan jadi pimpinan KPK, karena dia sudah dua kali ini ikut seleksi pejabat KPK. Roby menjabat sebagai Asisten Deputi Bidang Ekonomi Makro, Penanaman Modal, dan Badan Usaha pada Kedeputian Bidang Perekonomian Sekretariat Kabinet (Setkab).

Lima orang pimpinan KPK terpilih adalah, Alexander Marwata dengan 53 suara, Lili Pintauli Siregar 44 suara, Nawawi Nawawi Pomolango 50 suara, Nurul Nurul Ghufron 51 suara dan Firli Bahuri 56 suara.

Sementara Sigit Danang Joyo mendapat 19 suara dan Luthfi Jayadi Kurniawan hanya 7 suara.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement