Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Mutiara Berusia 8 Ribu Tahun Ditemukan di Uni Emirat Arab

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Selasa, 22 Oktober 2019 |17:04 WIB
Mutiara Berusia 8 Ribu Tahun Ditemukan di Uni Emirat Arab
Mutiara berusia 8 ribu tahun yang ditemukan di Uni Emirat Arab. (Foto/AFP)
A
A
A

ABU DHABI - Mutiara tertua di dunia telah ditemukan di sebuah pulau di lepas Abu Dhabi, ibu kota Uni Emirat Arab.

Mutiara berusia 8.000 tahun itu ditemukan pada saat penggalian di Pulau Marawah yang juga mengungkapkan arsitektur paling awal di UEA.

Pihak berwenang mengutip BBC, Selasa (22/10/2019) mengatakan penemuan itu membuktikan bahwa mutiara telah diperdagangkan di wilayah tersebut sejak zaman Neolitik.

Baca juga: Mumi Kucing Ditemukan di Makam Berusia 2.500 Tahun

Baca juga: Buka Makam Kuno, Mesir Pamerkan Lebih dari 40 Mumi

Mutiara akan dipamerkan akhir bulan ini di galeri Louvre, Abu Dhabi.

"Penemuan mutiara tertua di dunia di Abu Dhabi memperjelas bahwa begitu banyak dari sejarah ekonomi dan budaya kita baru-baru ini memiliki akar yang dalam yang merentang kembali ke awal prasejarah," kata Mohamed Khalifa Al Mubarak, ketua Abu Dhabi Departemen Kebudayaan dan Pariwisata.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement