JAKARTA - Ketua Umum Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhyono (SBY) akan mengirim Sekjen Hinca Panjaitan untuk menghadiri Musyawarah Nasional (Munas) Partai Golkar, di Hotel Ritz Carlton, Kuningan, Jakarta Selatan, pada pukul 19.00 WIB.
"Yang ku tahu infonya Sekjen Demokrat bang Hinca yang akan hadir mewakili," kata Jansen kepada Okezone, Selasa (3/12/2019).
Jansen tidak menjelaskan, mengapa Presiden ke-6 RI itu absen dalam acara Munas tersebut atau memiliki agenda lain.
Baca juga: Munas X Diharapkan Bawa Partai Golkar Makin Solid & Demokratis