Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Jatim Tembus 1.099 Orang dalam 3 Hari

Widi Agustian , Jurnalis-Senin, 25 Mei 2020 |09:59 WIB
Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Jatim Tembus 1.099 Orang dalam 3 Hari
(Foto: Shutterstock)
A
A
A

JAKARTA - Dalam tiga hari terakhir pada akhir pekan lalu, Provinsi Jawa Timur (Jatim) mencatatkan penambahan kasus positif virus corona atau covid-19 tertinggi.

Pada Kamis 21 Mei 2020 ada 502 kasus. Lalu Jumat 22 Mei ada 131 kasus. Selanjutnya Sabtu 23 Mei tercatat 466 kasus.

Total kasus baru positif Covid-19 pada tiga hari tersebut mencapai 1.099 kasus. Demikian mengutip data Kementerian Kesehatan.

Baca juga: Tingginya Lonjakan Kasus Baru Covid-19 RI karena Masif Pemeriksaan

Angka penambahan kasus baru tersebut, baru mereda pada baru Minggu 24 Mei. Di mana hanya tercatat 68 kasus baru.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement