Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Seekor Buaya Muara Muncul di Kali Pesanggrahan Depok

Wahyu Muntinanto , Jurnalis-Jum'at, 31 Juli 2020 |13:44 WIB
 Seekor Buaya Muara Muncul di Kali Pesanggrahan Depok
Buaya Muara yang ditemukan di Kali Pesanggarahan Depok (foto: Okezone.com/Wahyu)
A
A
A

Sementara itu, Kepala Bidang Penanggulangan Bencana Dinas Damkar Kota Depok, Denny Romulo menuturkan buaya muara tersebut kemudian dievakuasi dari kali Pesanggrahan agar tidak mengganggu perkampungan di sekitar kali.

"Benar kami bersama tim ke lokasi kejadian dan kami sudah evakuasi supaya tidak ada korban serangan buaya," ucapnya.

Di mengaku penemuan buaya sepanjang 3 meter dengan berat mencapai 60 Kilogram itu baru pertama di Depok. Menurut dia Buaya tersebut masih alami bukanlah peliharaan warga atau dari penangkaran.

"Masih alami buayanya juga agresif bukan hasil peliharaan orang, jenis kelaminya laki-laki," pungkasnya.

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement