Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Detik-Detik Proklamasi di Jalur Puncak Bogor, Raungan Sirene Polisi Hentikan Semua Aktivitas

Haryudi , Jurnalis-Senin, 17 Agustus 2020 |11:05 WIB
Detik-Detik Proklamasi di Jalur Puncak Bogor, Raungan Sirene Polisi Hentikan Semua Aktivitas
Foto: Sindonews/Haryudi.
A
A
A

"Ini sudah kita rencanakan sejak awal, untuk menggelorakan semangat peringatan HUT ke-75 RI, kita minta seluruh aktivitas berhenti," kata Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Bogor AKP Fitra Zuanda seusai detik-detik peringatan HUT ke-75 RI.

Ia menyebutkan, sikap sempurna dari seluruh personil dengan iringan sirene ini sebagai bentuk penghormatan detik-detik proklamasi yang diharapkan seluruh personil dan pengguna jalan tetap bersemangat dalam beraktivitas dan menghormati jasa-jasa para pahlawan.

"Yang jelas ini untuk menggelorakan saja. Peringatan HUT RI dan detik-detik proklamasi diperingatinya dengan cara menyalakan sirene dan menghentikan aktivitas," ujarnya.

(Rahman Asmardika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement