Idris berharap dapat segera sembuh dari penyakitnya saat ini. Itu karena dia memiliki keinginan bertemu dengan warga Depok.
“Mudah-mudahan kita bisa bertemu kembali dan kami bisa kembali beraktivitas bersama warga masyarakat Depok,” ucapnya penuh harap.
Baca Juga : Positif Covid-19, Timses Harap Mohammad Idris Bisa Ikut Debat secara Virtual
Dia juga mengucap terimakasih pada tenaga kesehatan yang telah memberikan pelayanan prima. “Terima kasih pada seluruh tenaga kesehatan dan tenaga medis yang telah memberikan pelayanan secara prima,” tuturnya.
Baca Juga : Cawalkot Depok Mohammad Idris Terpapar Covid-19 Bukan di Acara Habib Rizieq
(Erha Aprili Ramadhoni)