"Kegiatannya berdakwah, membaca, diskusi agama, dan menyelesaikan distertasinya," ujar Aziz.
Sebelumnya, kondisi kesehatan Habib Rizieq tidak stabil selama dua bulan mendekam di rutan Bareskrim Polri. Penyakit yang diderita Habib Rizieq kerap kambuh. Namun secara umum, Habib Rizieq dalam kondisi sehat.
(Fahmi Firdaus )