Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Gempa Dahsyat Malang Sampai ke Bali, Warga Berhamburan Keluar Rumah

Mohamad Chusna , Jurnalis-Sabtu, 10 April 2021 |15:54 WIB
Gempa Dahsyat Malang Sampai ke Bali, Warga Berhamburan Keluar Rumah
Foto: BPBD Kabupaten Malang
A
A
A

DENPASAR Gempa bumi dengan magnitudo (M) 6,7 memicu guncangan kuat yang terasa hingga wilayah Jawa Timur (Jatim) pada Sabtu (10/4/2021).

(Baca juga: Penjelasan BMKG soal Gempa Dahsyat Malang yang Guncang Jawa Timur)

Bahkan guncangan gempa terasa hingga Pulau Bali. Hingga kini, belum ada laporan korban dan kerusakan. Warga Kota Denpasar yang merasakan getaran gempa sempat panik berhamburan keluar rumah.

"Lumayan keras dan langsung lari keluar rumah," ujar Alfian yang tinggal di daerah Ubung Kaja, Denpasar Utara.

(Baca juga: Foto-Foto Dahsyatnya Gempa Malang, Sejumlah Bangunan Hancur Rata dengan Tanah)

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement