Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Antisipasi Lonjakan Covid-19, BPBD Kota Bogor Dirikan Tenda Darurat di RSUD

Putra Ramadhani Astyawan , Jurnalis-Selasa, 29 Juni 2021 |12:36 WIB
Antisipasi Lonjakan Covid-19, BPBD Kota Bogor Dirikan Tenda Darurat di RSUD
Tenda BPBD untuk didirikan untuk menampung pasien Covid-19 (Foto: Okezone/Putra RA)
A
A
A

"Harapan kita lonjakan bisa ditekan, dan masyarakat yang terpapar bisa kebagian tempat dan semua ditangani agar cepar sembuh kembali," kata Teo.

Baca Juga : Satgas Covid-19 Bekasi Siapkan Asrama Sekolah Jadi Lokasi Isolasi

Seperti diketahui, kasus covid-19 harian di Kota Bogor kembali pecah rekor. Kemarin, tercatat sebanyak 477 kasus positif covid-19 setelah rekor sebelumnya yang sempat menyentuh 310 kasus dalam sehari.

Dengan begitu, total kasus positif covid-19 di Kota mencapai 20.015 orang. Rinciannya yakni sebanyak 3.391 orang masih sakit atau dirawat, 16.341 orang sudah sembuh dan 283 orang meninggal dunia.

(Angkasa Yudhistira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement