JAKARTA - Polisi mengamankan seseorang perempuan bercadar yang diketahui menodongkan pistol ke Paspampres di Istana Negara, Jakarta Pusat, Selasa (25/10/2022).
Polisi pun langsung bergerak cepat untuk mencari tahu apakah yang bersangkutan terafiliasi oleh organisasi tertentu atau tidak.
BACA JUGA:KPU RI Berencana Beli Helikopter, Speedboad dan Mobil Taktis Untuk Distribusi Logistik Pemilu
"Sedang didalami," kata Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran di Mapolda Metro Jaya kepada wartawan.