Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

149 Orang Tewas, Insiden Halloween Itaewon Juga Catat 150 Korban Luka

Widi Agustian , Jurnalis-Minggu, 30 Oktober 2022 |06:42 WIB
149 Orang Tewas, Insiden Halloween Itaewon Juga Catat 150 Korban Luka
Insiden Holyween di Itaewon. (Foto: Reuters)
A
A
A

"Berdasarkan laporan yang ada, kerumunan mulai menjadi liar mulai sekitar pukul 21.14 waktu setempat Sabtu malam," kata dia di lansir dari CNN.

Penyebab insiden itu belum dikonfirmasi, tetapi kepala polisi mengatakan tidak ada kebocoran gas atau kebakaran di lokasi. Sebagian besar korban adalah remaja dan orang-orang berusia 20-an, katanya.

(Widi Agustian)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement