Soeharto juga dikenal sebagai pelopor program Keluarga Berencana (KB) dan salah satu pendiri Ikatan Dokter Indonesia (IDI).
Usai kemerdekaan ia juga terlibat pembangunan department store Sarinah dan pembangunan Monumen Nasional (Monas) serta Masjid Istiqlal dan pembangunan Rumah Sakit Jakarta.
(Nanda Aria)