Sekadar mengingatkan, Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar juga pernah menyebut Prabowo Subianto sebagai calon presiden Indonesia 2024. Hal itu disampaikan Cak Imin dalam acara PKB Road To Election di Senayan, Jakarta, Minggu (30/10/2022), yang juga dihadiri Prabowo.
"Yang saya muliakan, calon presiden Indonesia, Bapak Prabowo Subianto," kata Cak Imin.
(Widi Agustian)