Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Putin Tandatangani UU Larang Penggantian Jenis Kelamin, Pukulan Telak Bagi Komunitas LGBTQ Rusia

Rahman Asmardika , Jurnalis-Rabu, 26 Juli 2023 |09:54 WIB
Putin Tandatangani UU Larang Penggantian Jenis Kelamin, Pukulan Telak Bagi Komunitas LGBTQ Rusia
Presiden Rusia Vladimir Putin. (Foto: Reuters)
A
A
A

Penumpasan kelompok LGBTQ+ di Rusia dimulai satu dekade lalu ketika Putin untuk pertama kalinya memproklamasikan fokus pada “nilai-nilai keluarga tradisional,” yang didukung oleh Gereja Ortodoks Rusia.

Pada 2013, Kremlin mengadopsi undang-undang yang melarang bentuk dukungan publik apa pun pada “hubungan seksual nontradisional” di kalangan anak. Pada 2020, Putin meloloskan reformasi konstitusi yang melarang pernikahan sesama jenis, dan tahun lalu ia juga menandatangani undang-undang yang melarang “propaganda hubungan seksual nontradisional” di kalangan dewasa.

(Rahman Asmardika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement