Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Gunung Ibu Kembali Meletus, Dentuman Keras Iringi Semburan Kolom Abu Setinggi 3 Km

Binti Mufarida , Jurnalis-Selasa, 18 Juni 2024 |07:52 WIB
Gunung Ibu Kembali Meletus, Dentuman Keras Iringi Semburan Kolom Abu Setinggi 3 Km
Gunung Ibu erupsi pagi ini (Foto: PVMBG)
A
A
A

 BACA JUGA:

Gunung Ibu tercatat juga mengalami 1 kali gempa Tornillo dengan amplitudo 19 mm, dan lama gempa 98 detik, dan 405 kali gempa Vulkanik Dangkal dengan amplitudo 2-28 mm, dan lama gempa 4-16 detik, serta 72 kali gempa Vulkanik Dalam dengan amplitudo 2-28 mm, S-P 0.5-4 detik dan lama gempa 4-28 detik, dan 6 kali gempa Tektonik Jauh dengan amplitudo 2-9 mm, S-P tidak teramati dan lama gempa 47-84 detik.

Sepanjang 2024, Gunung Ibu tercatat sudah meletus sebanyak 143 kali. Hingga hari ini pukul 05.40 WIB, Gunung Ibu masih berstatus Awas (Level IV).

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement