Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

KPK Ungkap Muhaimin Syarif Suap Gubernur Malut Rp7 Miliar untuk Muluskan Izin Tambang

Riyan Rizki Roshali , Jurnalis-Rabu, 17 Juli 2024 |18:41 WIB
KPK Ungkap Muhaimin Syarif Suap Gubernur Malut Rp7 Miliar untuk Muluskan Izin Tambang
Konferensi pers KPK tentang penangkapan Muhaimin Syarif (MPI/Riyan)
A
A
A

Dari 6 blok tersebut, 5 di antaranya sudah dilakukan lelang WIUP yaitu Blok KAF, Blok Foli, Blok MARIMOI 1, Blok PUMLANGA, dan Blok LILIEF SAWAI.

Dari 5 blok yang sudah dilakukan lelang, 4 di antaranya sudah ditetapkan pemenangnya oleh Kementerian ESDM yaitu Blok KAF, Blok Foli, Blok MARIMOI 1, dan Blok LILIEF SAWAI.

“Atas perbuatan tersebut, tersangka Muhaimin Syarif alias UCU dikenai pasal 5 ayat (1) huruf a atau huruf b atau pasal 3 undang-undang nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi sebagaimana telah diubah dengan undang-undang nomor 20 tahun 2001 tentang perubahan atas undang-undang nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi juncto pasal 65 ayat (1) KUHP,” jelasnya.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement