KAI Commuter juga menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang dialami penumpang.
“Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang terjadi dan terima kasih atas pengertiannya,”demikian keterangan KAI Commuter.
(Fahmi Firdaus )