Seragam Loreng Brimob Diduga Bikin Anggota TNI Emosi

Gunawan Wibisono, Jurnalis
Kamis 20 November 2014 05:35 WIB
Kapolri Jenderal Sutarman mengenakan seragam loreng Brimob
Share :

Bentrokan anggota Yonif 134 Tuah Sakti (TS) dengan anggota Brimob Polda Kepulauan Riau Batam pada Rabu 19 November 2014.

Kejadian tersebut berawal ketika dua anggota Yonif 134 TS sedang mengisi bahan bakar minyak (BBM) di SPBU, lalu datang dua anggota Brimob. Aksi saling pandang diduga sebagai faktor utama pemicunya hingga berujung cekcok.

Para anggota Yonif 134 TS, kemudian, mendatangi barak di Mako Brimob Polda Kepulauan Riau, sambil melakukan perusakan.

(Tri Kurniawan)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya