Luhut "Gerah" Disudutkan dalam Polemik Freeport

Regina Fiardini, Jurnalis
Jum'at 11 Desember 2015 20:30 WIB
Menko Polhukam Luhut Binsar Panjaitan (Foto: Ilustrasi)
Share :

"Ya, kamu bisa lihat di TV atau di mana kan," ujarnya.

Luhut mengaku tak gentar bila harus berhadapan dengan siapa pun, termasuk yang menghujat dirinya. Pasalnya, dia meyakini kalau dirinya tidak terlibat dalam perkara tersebut.

"Oh, saya siap kok (melawan orang yang menuding). Sepanjang saya tidak salah saya akan hadapi siapa pun dia. Tentara saya keluar, apalagi kemarin saya baru reuni. Saya saja siap hadapi kematian di situ, apalagi cuma hadapi dia," tandasnya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya