(Baca Juga: Pasca-Kecelakaan Lion Air, Kemenhub: Hasil Pemeriksaan Boeing 737 Max 8 Bagus)
Sebelumnya, pesawat Lion Air berjenis Boeing 737 Max 8 itu jatuh di perairan Karawang, Jawa Barat. Seluruh penumpang yang berada di dalam pesawat tersebut meninggal dunia dalam kondisi mengenaskan.
Tim SAR gabungan beserta KNKT hingga kini masih berjibaku menemukan black box yang berisi CVR. Sedangkan black box berisi flight data recorder (FDR) sudah ditemukan.
(Arief Setyadi )