Penyiar Televisi di mesir Dipenjara Usai Wawancarai Pria Gay

Agregasi BBC Indonesia, Jurnalis
Selasa 22 Januari 2019 08:48 WIB
Penjara (Shutterstock)
Share :

 

Penyiar televisi ini diseret ke meja hijau setelah pengacara terkenal di Mesir, Samir Sabry, mengajukan gugatan hukum terhadap dirinya terkait wawancara itu pada Agustus tahun lalu.

 Baca juga: Mesir Resmikan Katedral Terbesar di Timur Tengah, Sehari Setelah Ledakan Bom

Dalam wawancara dengan al-Gheyti, pria gay itu mengaku menyesali orientasi seksual serta kehidupannya sebagai pelacur. Wajah pria itu dikaburkan untuk menyembunyikan identitasnya.

Otoritas tertinggi di Mesir yang mengatur media langsung menghentikan saluran LTC milik al-Gheyti karena dianggap melakukan "pelanggaran".

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya