Pembekalan Caleg, Hary Tanoe: Kita Harus Mengikuti Perkembangan Industri 4.0 dengan Regulasi Tepat Sasaran

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Kamis 31 Januari 2019 04:23 WIB
Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo memberikan pembekalan kepada caleg Perindo di Subang, Jabar. Foto/Okezone
Share :

Seperti diketahui, rangkaian kucuran dana besar-besaran dari berbagai investor raksasa mancanegara membuat kepemilikan perusahaan rintisan atau startup Indonesia, yang kini telah memimpin pasar di segmennya dikuasai asing.

Di sisi lain, banyak retail UMKM yang bisa terkena dampak dari industri 4.0. Karena itulah, butuh kebijakan agar belanja online tidak dikuasai asing.

Sementara itu, Moch Charly Vanhoutten, Caleg DPR RI Dapil Jabar IX, mengatakan dirinya sedang mengembangkan digitalisasi guna mendorong masyarakat dari mulanya konsumtif menjadi produktif.

"Sekarang aku lagi memprogram untuk bagaimana digitalisasi memberikan suatu pengembangan bisnis-bisnis di Indonesia dengan sistem network," ungkapnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya