Sontak, netizen banyak mencibir bahwa perilaku tersebut tak mengedukasi masyarakat dalam berlalu lintas. Dari foto-foto itu terlihat, Airin yang mengenakan kemeja panjang berwarna kuning duduk dibonceng salah satu warga di Kelurahan Benda Baru, Kecamatan Pamulang.
"Pantes warganya ditilang gk terima,,, ibu Walkot nya aja gk pake helm min," komentar testy_foto_repost, sebagaimana dikutip Okezone dari postingan akun Instagram di Tangerang, Senin (11/2/2019).
"Kok ga ditilang yg ini?," timpal ocho_santoso89
"Kalo ada polisi kena tilang apa nggak itu ya,, apa ada pemakluman..," ucap aday_pradiptawg.
Baca Juga: Panggung Penikahan Ambruk, Pengantin dan Para Tamu Kecebur ke Kali