Soal Audrey, Jokowi Perintahkan Kapolri Bertindak Tegas

Harits Tryan Akhmad, Jurnalis
Rabu 10 April 2019 19:13 WIB
Presiden Jokowi (Foto: Ist)
Share :

"Hati-hati dengan ini. Ini ada masa transisi yang semuanya kita harus hati-hati. Terutama awasi betul anak-anak kita, jangan sampai kejebak pada pola interaksi sosial yang sudah berubah tetapi kita belum siap," katanya.

(Baca Juga: Polisi Periksa 3 Saksi Terkait Kasus Audrey

Kepada semua pihak, pihaknya mengingatkan agar mengambil pelajaran atas peristiwa tersebut. Sehingga baik orangtua, guru, masyarakat bisa bersama-sama mengawasi anaknya.

"Karena ada sebuah pergeseran, ada masa transisi, pola interaksi sosial antar-masyarakat yang berubah karena keterbukaan media sosial," tuturnya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya