One Way di Tol Kalikangkung Arah Jakarta Dihentikan

Harits Tryan Akhmad, Jurnalis
Senin 10 Juni 2019 13:00 WIB
Situasi di Tol Semarang-Solo saat arus mudik 2019. (Foto : Ilustrasi/Heru Haryono/Okezone)
Share :

Sebelumnya, Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri, Irjen Refdi Andri mengatakan, pihaknya memperpanjangan sistem rekayasa lalu lintas yakni one way dari ruas ruas tol Kalikangkung hingga Cikampek hingga Senin (10/6/2019) pukul 24.00 WIB.

"One way dari Kalikangkung (KM 414) sampai Cikampek Utama (KM 70) diperpanjang sampai hari Senin, 10 Juni 2019 pukul 24.00," kata Refdi saat dikonfirmasi wartawan di Jakarta, hari ini.


Baca Juga : 6 Cara Polisi Ini Buat Mudik di Jalur Selatan Jadi Lebih Lancar

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya