Viral Anggota TNI Bikin Salfok di Tengah Rombongan Moge

Edi Hidayat, Jurnalis
Kamis 01 Agustus 2019 12:43 WIB
Anggota TNI di Jalan Raya (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - Media sosial kembali dihebohkan dengan kemunculan video anggota TNI yang menjadi viral. Sosok anggota TNI itu membuat netizen menjadi salah fokus (Salfok) saat berada di antara rombongan Motor Gede (Moge) yang melintas di jalan raya.

Dalam video tersebut, terlihat rombongan moge tersebut menerobos lampu merah. Namun, sepeda motor yang dikendarai anggota TNI tersebut tidak terpancing untuk ikut menerobos lampu merah.

"Lampu Merah itu artinya berhenti, Hijau itu Jalan ??," tulis keterangan video yang diunggah @lubangkunci dalam akun Instagram.

View this post on Instagram

A post shared by Lubang Kunci (@lubangkunci) on

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya